Pantai Pandawa Bali – Dari Secret Beach Kini Menjadi Ikon Wisata Di Bali Selatan
Sekilas Tentang Pantai Pandawa Pantai Pandawa terletak di Desa Kutuh, Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Pantai Pandawa Bali adalah salah satu pantai paling populer di Bali Selatan.Dikenal dengan tebing kapur menjulang dan patung para Pandawa Lima, pantai ini menawarkan pemandangan yang spektakuler serta suasana yang nyaman untuk wisata keluarga maupun rombongan. Dulu Pantai Pandawa dikenal sebagai…